Thursday, July 31, 2014
Anak LoveBird Umur Satu Bulan
Anak LoveBird termasuk burung yang mempunyai perkembangan lumayan lama, bulu-bulu masih tidak begitu lebat, dan mereka masih diloloh untuk makan. Anak LoveBird bisa makan sendiri sekitar umur dua bulan, pakan bisa menggunakan kangkung, atau biji-bijian yang biasa dijual di toko burung.
Anak LoveBird bisa jinak kepada manusia ketika mereka dipelihara mulai kecil, sehingga akan meningkatkan harga jual burung tersebut. Semakin jinak dan semakin panjang suara burung LoveBird, semakin mahal.
Anak LoveBird mempunyai harga jual antara 150rb sampai 500rb, tergantung warna burung tersebut. Jika ingin mencoba berternak burung lovebird, caranya sangat mudah. Perawatan dan makanan bisa ditemukan disetiap toko burung. Baca juga : Mata Sapi Brahman Coklat
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
No comments :
Post a Comment
Terima kasih telah berkomentar dengan sopan! ^_^